MI KERING SAMBAL HIJAU
Bahan :
- 200 gram mi telur, rebus
- Garam, merica bubuk, gula pasir secukupnya
- Minyak goreng secukupnya
- 5 sendok makan teri medan, goreng kering
- 4 sendok makan kacang tanah, goreng
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
Bumbu halus :
- 10 buah cabai hijau
- 7 butir bawang merah
- 3 siung bawang merah
Cara membuat :
- Campur mi, garam merica. Aduk hingga rata
- Goreng mi hingga matang dan kering. Angkat. tiriskan
- Panaskan 3 sendok makan minyak, tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam hingga matang dan harum
- Masukkan mi, teri, kacang tanah, gara, gula pasir. Aduk rata. Angkat. sajikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar